Kualitas Oli Motor Terbaik dan Direkomendasikan

Kualitas Oli Motor Terbaik dan Direkomendasikan

Mungkin dari berbagai produk maintenance atau perawatan kendaraan, tentu oli menjadi hal yang perlu dipahami. Produk yang dibutuhkan untuk melumasi lapisan mesin dan menjaga suhu mesin tetap dingin.

Oli sendiri memang perlu dilakukan penggantian secara bertahap, bisa di 1.000 km, 3.000 km, hingga 5.000 km.

Tergantung kebutuhan, namun oli tidak bisa dianggap remeh karena komponen mesin menjadi hal yang utama dalam mengantarkan tenaga ke ban. Yuk pahami kualitas oli motor terbaik dan direkomendasikan oleh para ahli.

1. Terdaftar SNI

Sesuai dengan peraturan dari Kementerian Perdagangan dan Kementerian Perindustrian, tentu logo SNI perlu dipahami para perusahaan pelumas.

Salah satu alasan mengapa SNI diperlukan karena memberikan dampak langsung terhadap perkembangan fasilitas di Indonesia. Tidak lupa, logo SNI sudah memenuhi kualitas yang diberikan oleh Pemerintah.

2. Nama Terdaftar Kemenperin

Perusahaan pengembang pelumas atau oli motor biasanya tersebar di berbagai negara. Namun tidak semua perusahaan atau produk yang ada di Indonesia sudah terdaftar secara legal.

Hanya perusahaan-perusahaan yang terdaftar di Indonesia yang memiliki syarat utama untuk memenuhi kualitas oli motor terbaik. Alasannya tidak lain karena iklim dan kontur Indonesia yang panas.

Pasar ini disesuaikan dengan kekentalan oli pada iklim-iklim tertentu, termasuk Indonesia.

3. Brand Value

Nilai sebuah perusahaan pelumas bisa juga terlihat dari brand value atau seberapa terpercayanya dalam industri tersebut. Perusahaan pada industri satu ini biasanya memiliki umur yang panjang.

Salah satu indikator ini juga bisa dilihat dari seberapa lama perusahaan tersebut memasarkan produknya.

4. Teknologi Terbaik

Teknologi merupakan hal yang penting untuk kualitas motor, lantas tidak heran bila setiap perusahaan berlomba-lomba memberikan teknologi terbaik.

Kode oli seperti API atau sesuai dengan bensin kendaraan dan sistem transmisi bisa menjadi salah satu hal yang utama.

Lagi-lagi pemilihan sebuah produk dan kualitas oli motor terbaik bisa terlihat dari seberapa serius perusahaan di negara yang dipasarkan.

TOP 1 menjadi salah satu perusahaan pelumas yang sudah memasarkan produknya lebih dari 40 tahun di Indonesia. Dinaungi oleh distributor resmi yaitu PT Topindo Atlas Asia.

BACA JUGA: 3 Pilihan Oli Mobil Toyota Terbaik dengan Spesifikasi yang Cocok

Memang merek dagang TOP 1 sendiri berasal dari Amerika Serikat, tepatnya California. Dimulai dari Arthur Ryan seorang veteran perang yang resmi terjun ke industri pelumas.

Di Indonesia sendiri merek TOP 1 sudah terkenal dan dipasarkan oleh seluruh pihak, termasuk para artis dan penggiat otomotif.

Produk TOP 1 juga menunjukkan kualitas oli motor terbaik di kelasnya. Harganya pun sangat bervariasi sehingga dapat diterima oleh seluruh lapisan konsumen.

Ingin produk yang baik dan terjangkau? Perawatan sekarang lebih murah di diskon Blibli Big Pay Day 2021 sebesar 30% hingga cashback up to 50 ribu!

KLIK DI SINI: https://www.blibli.com/merchant/top-1/TO1-60029?page=1&start=0&pickupPointCode=&cnc=&multiCategory=true&excludeProductList=true

Yuk mulai rasakan promo mewah dan diskon menarik yang eksklusif di TOP 1 Official Store sekarang!

© PT Topindo Atlas Asia 2024